Cara Mencegah Malware Ransomware Wanna Cry

Serangan Malware Ransomware "Wanna Cry" menghebohkan dunia IT. Sejak jumat, 12 Mei diperkirakan sekitar 100 negara terkena serangan ganas ini, termasuk Indonesia. Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan, Wanna Cry Ransomware menyerang sistem IT Rumah Sakit Kanker Dharmais.

Akibat yang ditimbulkan terhadap file, mengenkripsi file dan menuntut tebusan adalah taktik yang biasa digunakan dalam serangan Wanna Cry Ransomware. Ransomware ini  menuntut untuk memberikan USD300 (Rp4 juta) dalam bitcoin.
Untuk tahapan mencegah, bagi pengguna OS Windows-7 64 Bit. Bisa didownload dan dijalankan Patch berikut ini .

Update security pada windows anda dengan install Patch MS17-010 yang dikeluarkan oleh microsoct. Lihat: https://technet.microsoft.com/en-us/library/security/ms17-010.aspx

Atau bisa didownload di :


Link berikut ini ---->  Download Security Update Patch MS17-010 Win7 64 Bit





Sukses ya....


 
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Info Komputer & Network

0 comments:

Posting Komentar

Back to top